Resep Untuk Membuat Roti Keju

Resep Untuk Membuat Roti Keju ---Berikut ini adalah Resep Untuk Membuat Roti Keju yang juga bisa kamu coba sendiri, inilah resepnya :
Resep Untuk Membuat Roti Keju
Bahan Roti Keju
  • Adonan roti manis l, 1 resep
  • Keju parut 200 gram
Topping:
  • Vanila keju (lihat step by step)
Cara membuat Roti Keju
  1. Isi adonan dengan keju, diamkan selama 75 menit
  2. Semprotkan topping melingkar diatas roti lalu taburi keju
  3. Panggang dalam oven bersuhu 180 derajat celcius selama 12 menit, angkat dan dinginkan
  4. Roti keju siap disajikan
Demikianlah Resep Untuk Membuat Roti Keju kali ini. Jangan lupa baca juga resep kue terbaik sebelumnya tentang Resep Untuk Membuat Cake Agar-Agar Coklat Chip. Selamat mencoba!
newer older home