Bahan Tarlet Mangga (bahan A)
- 120 gram gula halus
- 135 gram mentega
- 2 butir telur
- 126 gram terigu
- vanilli secukupnya
- 1/2 buah mangga, potong-potong
- Mentega dan gula pasir dimixer sampai mengembang. Masukkan telur satu per satu sambil dimixer
- Beri bahan B. Aduk setengah rata. Susul dengan bahan C
- Masukkan ke dalam cetakan. Panggang sampai matang
- Tarlet Mangga Siap disajikan